pendidikan karakter

Ayah Abatasa Ahli Parenting Kekinian

Ahli Parenting Indonesia – Berbicara tentang pendidikan anak saat ini para orang tua sudah banyak yang kecanduan belajar mendidik anak yang disebut parenting. Dengan ilmu parenting pola asuh anak bisa meningkat lebih baik, sehingga anak akan tumbuh berkembang lebih optimal. Terlihat akhir-akhir ini menjamur webinar, seminar, workshop tentang parenting baik offline maupun online yang selalu …

Ayah Abatasa Ahli Parenting Kekinian Selengkapnya »

Pendidikan Karakter Selalu Menyertakan Allah SWT Dalam Mendidik

Pendidikan Karakter Selalu Menyertakan Allah SWT Dalam Mendidik Pertanyaan Pendidikan Karakter : Dalam hal pendidikan karakter pada anak saya dulu pernah baca, mengapa anak kecil sering sakit? Ada yang berpendapat karena “ketika memuji anak Anda lupa untuk menyematkan nama-Nya“. Dari kalimat itu saya berusaha dan berniat dalam mendidik selalu menyertakan-Nya. Tetapi pada prakteknya, sering lupa …

Pendidikan Karakter Selalu Menyertakan Allah SWT Dalam Mendidik Selengkapnya »

Ibu Rumah Tangga Single Parents Lelah Mendidik Anak

Ibu Rumah Tangga Single Parents Lelah Mendidik Anak Pertanyaan : Saya seorang Ibu rumah tangga sekaligus single parents. Dulu saya beranggapan mudah mengasuh anak sebagai single parent. Saya yang bekerja sedangkan anak-anak bisa mandiri dengan bantuan kakak-kakaknya, di kantor saya bisa sambil mengontrol mereka melalui gadget.  Setelah mereka tumbuh remaja kebutuhan terbilang sudah cukup terpenuhi …

Ibu Rumah Tangga Single Parents Lelah Mendidik Anak Selengkapnya »

×
Peserta Baru